EUR/USD 1.077   |   USD/JPY 155.930   |   GBP/USD 1.252   |   AUD/USD 0.660   |   Gold 2,362.27/oz   |   Silver 28.38/oz   |   Wall Street 39,512.84   |   Nasdaq 16,340.87   |   IDX 7,421.21   |   Bitcoin 61,448.39   |   Ethereum 2,928.70   |   Litecoin 81.38   |   Ekonomi Inggris kembali mengalami pertumbuhan di kuartal pertama, 2 hari, #Forex Fundamental   |   USD/CHF tetap lemah di dekat level 0.9050 di tengah sentimen dovish The Fed, 2 hari, #Forex Teknikal   |   EUR/GBP bertahan di bawah level 0.8600 setelah data PDB Inggris, 2 hari, #Forex Teknikal   |   PDB awal Inggris berekspansi 0.6% QoQ di kuartal pertama versus ekspektasi 0.4%, 2 hari, #Forex Fundamental   |   Produsen Semen Merah Putih PT Cemindo Gemilang Tbk. (CMNT) menilai permintaan semen mulai meningkat pada Mei 2024, 3 hari, #Saham Indonesia   |   Entitas Grup PT United Tractors Tbk. (UNTR), PT Energia Prima Nusantara membidik penambahan kapasitas listrik menjadi 156 MWp, 3 hari, #Saham Indonesia   |   S&P 500 naik 0.1% menjadi 5,244, sementara Nasdaq 100 naik 0.1% menjadi 18,235 pada pukul 19.45 ET (23.45 GMT). Dow Jones naik 0.1% menjadi 39,592, 3 hari, #Saham AS   |   Apple (NASDAQ:AAPL) meminta maaf setelah sebuah iklan untuk model iPad Pro terbarunya memicu kritik dengan menampilkan animasi alat musik dan simbol-simbol kreativitas lainnya yang dihancurkan, 3 hari, #Saham AS

Supaya Tidak Terjadi Requote

Penulis

Bagi sebagian teman-teman sering mengalami requote saat dalam melakukan transaksi forex tentu mengesalkan. Nah, ini dia cara untuk mencegah requote pada Metatrader.

Bagi sebagian teman-teman sering mengalami requote saat dalam melakukan transaksi. Entah karena memang sedang terjadi volatilitas yang tinggi, atau memang karena saat terjadi perilisan data. Semua pergerakan yang menyebabkan requote karena ada jeda antara pengiriman data dari metatrader ke server.

Ada cara yang lebih mudah untuk mengatasi dari requote. Cara ini dapat dimanfaatkan untuk mengambil toleransi jika harga meleset dari order yang kita kirimkan tetap akan di eksekusi. Biasanya toleransi dapat digunakan dimulai dari 2 point sampai 10 point jika harga benar-benar meleset.

Selain dapat digunakan untuk open posisi, anti requote ini juga dapat dimanfaatkan untuk close posisi. Jadi cara yang paling aman tanpa harus pusing-pusing close posisi secara berulang-ulang. Cukup pakai teknik anti requote, maka transaksi Anda bakal tereksekusi atau keluar dengan cepat dan aman. Berikut langkah-langkahnya :

1. Buka Metatrader

Supaya Tidak Terjadi

2. Buka Menu Tool > Option > Trade

Supaya Tidak Terjadi

3. Ganti default pada Defiation by default

Supaya Tidak Terjadi

4. Isi nilainya menjadi 3, dan OK


Supaya Tidak Terjadi

Pemilihan angka tiga dimaksudkan untuk memberikan batas toleransi jika harga meleset masih mampu mengeksekusi sampai 3 point dari order yang kita lakukan melalui platform trading MetaTrader.

Kesimpulan
Memanfaatkan fasilitas trading anti requote menjadikan cara yang paling penting dalam transaksi manual. Sehingga dalam menjalankan eksekusi maupun close posisi, Anda tidak akan mengalami reuqote dan mengulangi entry atau close pada tombol. Cukup manfaatkan anti requote, maka transaksi Anda akan aman dan nyaman.


Saran dan kritik yang membangun tetap kami harapkan untuk dapat menyajikan informasi EA lebih baik dan menarik untuk Anda baca di masa yang akan datang. Sampaikan pendapat, saran, ide, gagasan, komentar, dan kritik Anda pada kotak post di bawah ini.

104965
Penulis

Parmadita mengenal forex mulai tahun 2010. Sejak saat itu, menggali beragam pengetahuan dan pengalaman terkait forex dari berbagai sumber, baik tentang indikator teknikal biasa, psikologi trading, maupun Expert Advisor.