Layanan campaign di Seputarforex.com merupakan sebuah program menyeluruh untuk memperkenalkan suatu broker dan produk-produknya. Campaign di Seputarforex.com minimal dilakukan selama 3 bulan untuk mendapatkan hasil yang sesuai target yang ditetapkan.
Siapa yang memerlukan program campaign ini?
- Broker baru yang ingin melakukan penetrasi pasar Indonesia.
- Broker yang baru saja meluncurkan fitur atau produk baru.
- Broker yang baru saja mendapat award atau prestasi membanggakan tertentu
- Broker yang mempunyai event promosi besar dalam setahun, misalnya Road Show atau Trading Competition
Banner
Spot iklan paling laris di Seputarforex.com adalah tiga lokasi Slot Banner dan Pop-Up Banner. Untuk Slot Banner, masing-masing lokasi memuat tujuh slot yang tampil di seluruh halaman Seputarforex.com, baik desktop maupun mobile secara random. Sedangkan Pop-Up Banner dirancang agar lebih tertarget dan ekonomis.
Banner Iklan

: Top Banner |
Posisi Kanan atas, semua halaman |
Ukuran 728 x 90 pixel |
Kapasitas Max 60 KB |
Format .jpg / .png / .gif |
Metode View 7 slot random |
Ditampilkan Pada Seluruh halaman Seputarforex desktop dan mobile |
: Side Banner 1 |
Posisi Kanan atas, semua halaman |
Ukuran 300 x 250 pixel |
Kapasitas Max 60 KB |
Format .jpg / .png / .gif |
Metode View 7 slot random |
Ditampilkan Pada Seluruh halaman Seputarforex desktop dan mobile |
: Side Banner 2 |
Posisi Kanan bawah top banner kolom kedua, semua halaman |
Ukuran 300 x 250 pixel |
Kapasitas Max 60 KB |
Format .jpg / .png / .gif |
Metode View 7 slot random |
Ditampilkan Pada Seluruh halaman Seputarforex desktop dan mobile |
Pop-Up Banner

Ukuran | 700 x 500 pixel |
Kapasitas | Max 60 KB |
Format | .jpg / .png / .gif |
Metode View | 40.000 view |
Berita dan Artikel
Seputarforex.com memiliki beragam jenis berita dan artikel yang ditujukan untuk mengulas kredibilitas dan fasilitas atau kelebihan broker. Setiap spotnya dilengkapi dengan fitur tambahan berupa share ke sosial media kami (Facebook, Twitter, Newsletter) dan komentar untuk memancing minat pembaca berinteraksi dengan team Seputarforex.com ataupun langsung dengan broker yang bersangkutan.
Press Release
Merupakan konten yang memuat pengumuman atau informasi terkini yang dirilis oleh broker agar mendapatkan banyak perhatian dan sorotan, misalnya penghargaan yang baru saja didapatkan, fitur terbaru, dan lain sebagainya, beserta link menuju website masing-masing. Snippet menuju Press Release yang berupa image, judul, dan link; akan tampil pula pada halaman Homepage, Daftar Berita Broker, Daftar Promosi, serta navigasi kanan halaman terkait broker.
Statistik Pengunjung & PageView: (Data Terakhir Update Per 20 Maret 2017)Trafik Harian Senin s/d Jumat
Visitor atau pengunjung(Unik) = +/- 20.000
Page view = +/- 40.000
Trafik Pada Hari Libur/Sabtu/Minggu
Visitor atau pengungjung(Unik) = +/- 10.000
Page view = +/- 20.000
Statistik Demografi Trafik:
Indonesia 70%
USA 18%
Malaysia 2%
Jepang 0.5%
Taiwan 0.3%
Australia 0.3%
Singapore 0.3%
Thailand 0.3%
Brunei Darusallam 0.3%
Korea 0.2%
Belanda 0.3%
Norwegia 0.2%
Jerman 0.2%
Kanada 0.2%
Italia 0.2%
Negara-negara Lainnya 8.5%
Materi File atau Banner:
- Image dalam format bebas gif,jpg,png
- Animated image = gif atau flash(swf)
- Ukuran File tidak lebih dari 80 KB (kilobyte)
- Format lain(dinegosiasikan sebelumnya)
Konten dan Target Iklan:
Kami hanya menerima iklan dengan target situs/informasi yg berhubungan dengan dunia Forex ataupun Saham, Seperti:- Broker forex, saham, option, binary dan broker instruen keuangan lainnya
- IB, Affiliasi forex dan instrumen keuangan lainnya
- Kursus - Pelatihan forex dan instrumen keuangan lainnya
- Penjualan item-item forex dan istrumen keuangan lainnya (Buku, CD, EA, dsb)
- Jenis lainnya dengan diskusi/pemberitahuan sebelumnya
Peraturan Lain:
- Iklan akan ditayangkan setelah kami menerima pembayaran penuh didepan
- Untuk posisi iklan ditempat lain ataupun dalam format yg berbeda bisa dinegosiasikan dengan kami. Kami terbuka untuk segala kemungkinan.
- Kami tidak melayani pembuatan banner/design/flash dan sejenisnya, segala yg berhubungan dengan materi iklan sepenuhnya dari pihak pemasang.
- Kami berhak menolak materi konten/iklan yg dirasa tidak relevan dan berbau pelanggaran.
Ingin Menempatkan Iklan (Ads Inquiry) ??
Silahkan menghubungi email kami : support@seputarforex.com
Atau bisa mengisi form di bawah ini: