Menu

Indikator RD Pivot Line

Parmadita

Bagi Anda yang senang otak atik market dengan pivot line tidak ada salahnya mencoba yang satu ini. Sudah tidak diragukan lagi penggunaan pivot line memiliki aspek terpenting dalam menstimulasi keadaan market.Banyak orang yang bisa sukses dari pemanfaatkan pivot line.

Bagi Anda yang senang otak atik market dengan pivot line tidak ada salahnya mencoba yang satu ini. Sudah tidak diragukan lagi penggunaan pivot line memiliki aspek terpenting dalam menstimulasi keadaan market.

Banyak orang yang bisa sukses dari pemanfaatkan pivot line. Bagaimana dengan Anda? Pivot menjadi primadona trader, dan sekarang Anda disuguhkan dengan tipe-tipe pivot yang berbeda dari pivot point biasa. Kelebihannya sama dengan pivot pada umumnya, namun elektabilitasnya yang berbeda.

Karakteristik
Indikator RD Pivot Line termsuk tool indikator. Sifatnya yang memberikan informasi mengenai area tahanan yang kuat menjadikan acuan pivot akan digunakan diseluruh dunia. Tak terkecuali trader yang berada di Indonesia juga memanfaatkan pivot point sebagai acuan dalam trading.



Untuk time frame sendiri Anda bisa menepatkannya pada time frame antara m5 sampai h1. Dengan melihat sisi positifnya mengenai pembalikan trend ataupun terjadinya breakout, pivot point memberikan gambaran yang jelas akan keadaan gelombang market. Memiliki warna unik yaitu masing-masing line diberi pengelompokan warna tersendiri antara lain pivot dengan warna pink, support berwarna merah dan resisten diberikan warna biru.

Rekomendasi
Gunakan pada saat harga sedang bergelombang kecil. Untuk melihat signal setiap harga mendekati level support atau resistance, maka perhatikan pada saat pembalikan harga. Pembalikan bisa dideteksi dengan cara market tidak mampu melampaui level berikutnya.



Untuk menghindari dari false signal, perhatikan pada saat titik breakout atau harga melewati garis. Jika harga mampu melewatinya, ada kemungkinan besar sampai pada level berikutnya. Jadi jangan biarkan open posisi di hold berlawanan dengan arah market sekarang, karena jika harga telah melewati garis biasanya akan lama untuk kembali kepada garis tersebut lagi selama satu hari.

Download
Gunakan browser google chrome atau mozila terupdate untuk bisa mengambil indikator. Berikut link Indikator RD Pivot Line :
RD Pivot Line (16kb)

Kesimpulan
Menghasilkan signal dan daerah potensial sangat cocok memanfaatkan Indikator RD Pivot Line. Karena dengan membaca signal yang diberikan oleh indikator, secara tidak langsung kita membaca arah pergerakan market. Cobalah menggunakan Indikator RD Pivot Line untuk kemajuan trading Anda di masa kini dan mendatang.



Klik di sini untuk tahu cara belajar dan menguasai trading dengan mudah.
Windmild

wahh bagus neh indi nya, numpang download yah min, keep in share.. hehehe..





KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE