Menu

Trading Ala Sun Tzu: Seni Berperang (1)

Asaeri

Seni Perang Sun Tzu adalah karya klasik yang banyak dibaca dan diterapkan pada berbagai bidang, karena sifat fundamental alaminya yang mudah diadaptasikan pada berbagai bidang kehidupan. Dalam posting ini, saya mengekstraksi beberapa bagian untuk diterapkan dalam trading dan dengan berbuat demikian, berharap untuk memperkenalkan konsep trading yang penting bagi Anda.

Seni Perang Sun Tzu adalah karya klasik yang banyak dibaca dan diterapkan pada berbagai bidang, karena sifat fundamental alaminya yang mudah diadaptasikan pada berbagai bidang kehidupan. Dalam posting ini, saya mengekstraksi beberapa bagian untuk diterapkan dalam trading dan dengan berbuat demikian, berharap untuk memperkenalkan konsep trading yang penting bagi Anda.

Saya juga mengelompokkan dan mengkategorikannya untuk memudahkan pemahaman. Untuk meletakkannya dalam konteks trading, saya telah menganalogikan istilah sebagai berikut :
- Jendral = Anda/trader
- Pertempuran = Trading
- Pasukan = modal/uang Anda

DALAM HAL MEMAHAMI MARKET

DALAM HAL PSIKOLOGI TRADER

DALAM HAL MANAGEMENT UANG

DALAM HAL MENJAUH DARI MARKET



Klik di sini untuk tahu cara belajar dan menguasai trading dengan mudah.
Said

terima kasih atas informasi di sini. bagus sekali bisa diterjemahkan ke dalam situasi trading secara langsung. hanya saja, didalam pertempuran itu semestinya kan ada musuh yang harus dilawan. sedang dalam trading, siapa yang bisa dianggap musuh?

apakah trader lain, atau marketnya itu sendiri? kalau dalam perang selain mengenali medan pertempuran juga harus mengenali musuhnya. di trading medan pertempuran bisa dibilang adalah kondisi marketnya. sedang musuhnya bagaimana cara mengenali dan mengalahkannya?

Iswadi Jr.

kalo ane kurang bisa masuk ke perbandingan ini soalx dari awal ane emang udah mikir kalo persoalan berhasil enggakx trading itu bukan menang/kalah dari musuh, tapi lebih ke teknik analisa, manajemen keuangan n psikologi sama teknik pengambilan keputusan. bisa jadi malahan trading ini cuma gabungan dari poin2 itu aja.

kalo bicara soal musuh, diri sendirilah yang pantes dijadiin musuh, karena adax kegagalan itu biasax dari dalam diri sendiri. jadi bagaimana carax mengatasi diri sendiri?

dalam beberapa poin emang bisa dibandingin sih antara trading sama pertempuran, tapi ane tetep bisa lihat perbedaanx dengan jelas banget.

Purnomo Aji

Diambil pljrnnya aja lah gan,
ngapain jg pusingin prsamaan perbedaan & mcm2.
slm intisarinya positip y dimasukin ja sbg bhn pljrn.
g ada ruginya jg kt ambil srn dr tokoh trknl yg jls lbh punya bnyk pnglmn dr kita....

Rohman Maulana

@purnomo: setuju, ini termasuk kategori inspirasikan? jadi terserah masing-masing mau menjadikan ini sebagai inspirasi tradingnya atau tidak. untuk saya sendiri ini bisa jadi inspirasi. jadi memang bisa memotivasi saya untuk memperbaiki cara trading saya selama ini.

ada banyak sekali inspirasi trading yang bisa diambil. dan tidak semuanya bisa dianut jika ada beberapa yang tidak kita setujui dan pahami. jadi daripada membingungkan benar atau tidaknya suatu sumber inspirasi lebih baik memilih sendiri insipirasi apa yang bisa sesuai dengan pemahaman kita.

Budikusuma

Bagi pemimpin, pasukan itu memang sangat berharga... Sama berhargany sama uang bagi trader.....Tapi apakah cara manajemenny bisa dgn cara yg sama? Sy lebih bnyk menemukan kemiripan disini adlh dari segi psikologisny. Terlalu bnyk terpengaruh emosi, apapun itu, semuany pasti akhirny g bagus. Entah itu bwt peperangan ataupun trading..





KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE