Menu

Profil dan Review Broker HFX Internasional Berjangka

Broker HFX adalah penyedia layanan trading online yang telah teregulasi Bappebti dengan nomor registrasi 877/BAPPEBTI/SI/1/2006. Broker yang mengalami peralihan nama dari Fortis Asia Futures menjadi HFX Internasional Berjangka ini memiliki misi untuk menghadirkan kondisi trading sebaik mungkin . Hal ini diwujudkan melalui akses ke likuiditas, spread rendah dan berbagai macam produk dan layanan.



Untuk mewujudkan misi tersebut, broker HFX secara konsisten meningkatkan layanan yang diberikan serta patuh kepada regulasi di Indonesia. Dengan kantor resmi yang berada di pusat keuangan Jakarta, HFX berusaha menghadirkan layanan kompetitif, tim operasional handal, serta pelayanan-pelayanan menarik.

Tersedia 4 akun yang dapat dipilih dan sesuai dengan kebutuhan masing-masing trader. Minimal deposit mulai dari 100 USD pada akun Mini dan Mini Classic. Spread mulai dari 0, ada segregated account, serta beragam instrumen mulai dari pair forex, indeks, logam dan energi.

HFX juga menawarkan program kemitraan dalam bentuk program afiliasi multilevel. Tidak ada batasan komisi yang bisa diraih oleh partner, sehingga partner bisa mengumpulkan komisi sebanyak apapun. Klien HFX bisa memilih untuk menjadi Introducing Broker (IB) maupun afiliasi, cukup dengan mengunjungi halaman HFX Internasional Berjangka dan mengisi formulir pada menu "Mitra".


Informasi Perusahaan HFX

HFX
STP
PT HFX Internasional Berjangka
2006
APL Tower Central Park Mall Lantai 16 No. T2, Jl. Let.Jend S.Parman Kav 28, Jakarta Barat
BAPPEBTI, dengan No. 877/BAPPEBTI/SI/1/2006
Email, live chat, telepon
  • Email: support@hfx.co.id
  • Telepon dukungan pelanggan:
    • +6221-2933-7651
    • +62 859-2113-1639
    • +62 859-5972-5219
Indonesia, Inggris
Wire transfer
Tersedia
Tersedia

Kondisi Trading Di HFX

MetaTrader 4 (Desktop, Android, iOS, Web)
Forex, indeks, logam dan energi
Mulai dari nol pips
$100
USD
1:200 (akun Mini dan Mini Classic), 1:50 (akun Classic dan Premium)
0.1
Mini, Mini Classic, Classic, Premium
Tersedia
Tersedia
Boleh
Market Execution
40-50%/10-20%
Tersedia
Tersedia
$2-$15
Manajer akun pribadi, kalkulator perdagangan, tools trading lainnya
Tersedia di akun Mini

Keunggulan Trading Di Broker HFX Internasional Berjangka


Kesulitan Akses Seputarforex?
Buka melalui
https://bit.ly/seputarforex

Atau akses dengan cara:
PC | Smartphone

WASPADAI PENIPUAN
Mengatasnamakan Seputarforex!

Baca Selengkapnya Di Sini
×
  • Pasang Ekstensi VPN Di Browser
    • Search kata kunci "vpn" atau "proxy" di Mozilla AddOns atau Chrome Webstore.
    • Setelah menemukan salah satu vpn (contoh: browsec), klik "pasang" atau "tambahkan".
    • Aktifkan ekstensi.
Anda juga bisa mendapatkan info lebih detail di:
@seputarforex
@seputarforex.fanspage
@seputarforex
×

Cara Utama:
Unduh Aplikasi Seputarforex di Playstore.

Cara Alternatif:
Anda juga bisa mendapatkan info lebih detail di:
@seputarforex
@seputarforex.fanspage
@seputarforex


Masih Tentang Broker HFX




Bambang

HFX internasional berjangka ini mitra HotForex. Karena terganjal masalah ijin oprasional di indonesia, HotForex menciptakan broker lokal baru yg terdaftar di Bappebti.

Haji

ada kah IB HFX disini yang menyediakan Robot & VPS?

Karina

Selamat pagi, Haji. Pertanyaan Anda bisa dijawab langsung oleh broker dengan menulisnya di halaman berikut.

Sudirman Thohir

@BambangSaya tanya ke CS HFX katanya mereka tidak ada hubungan dengan Hotforex HFM.





KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE