EUR/USD 1.070   |   USD/JPY 155.380   |   GBP/USD 1.246   |   AUD/USD 0.650   |   Gold 2,329.23/oz   |   Silver 27.43/oz   |   Wall Street 38,066.40   |   Nasdaq 15,712.75   |   IDX 7,155.29   |   Bitcoin 64,276.90   |   Ethereum 3,139.81   |   Litecoin 83.16   |   EUR/USD dapat lanjutkan pemulihan selama support level 1.0700 bertahan, 10 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Nilai kontrak baru PT PP (Persero) Tbk. (PTPP) mencatatkan pertumbuhan sekitar 20,10% secara tahunan menjadi Rp4.9 triliun pada kuartal I/2024, 16 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Citra Borneo Utama Tbk. (CBUT) menetapkan pembagian dividen tahun buku 2023 sebesar Rp28.84 miliar, 16 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Saham Meta Platforms Inc (NASDAQ: META) turun tajam sebesar 15.3% menjadi $417.83, mendekati level terendah dalam tiga bulan terakhir, 16 jam lalu, #Saham AS   |   S&P 500 turun 0.6% menjadi 5,075, sementara Nasdaq 100 turun 1.1% menjadi 17,460 pada pukul 19.49 ET (23.49 GMT). Dow Jones turun 0.2% menjadi 38,591, 16 jam lalu, #Saham AS

Rahasia Bilangan Bulat Market

Penulis

Bilangan bulat-bulat seringkali dapat berfungsi sebagai titik Support(S) maupun Resistance(R). Begitu juga dengan harga 1.3000 EUR/USD, yang kemungkinan akan menjadi tempat singgahan titik SR. Jika The Fed benar-benar mengecewakan di esok hari, short-position euro bisa dijadikan bukti dari sakit yang sedang dirasakan ekonomi Eropa.

Bilangan bulat-bulat seringkali dapat berfungsi sebagai titik Support(S) maupun Resistance(R). Begitu juga dengan harga 1.3000 EUR/USD, yang kemungkinan akan menjadi tempat singgahan titik SR. Jika The Fed benar-benar mengecewakan di esok hari, short-position euro bisa dijadikan bukti dari sakit yang sedang dirasakan ekonomi Eropa.

Dalam kasus-kasus tertentu trader akan mencari pembalikan jangka pendek, yang sering dimanfaatkan dalam management risiko. Dengan demikian, minimal keuntungan bisa ditargetkan 1:2, di mana rasio risiko lebih kecil dari keuntungan.

Bila memungkinkan, kita dapat melakukan uji coba dengan target rasio 1:4 pada mata uang EUR/USD.

Bagaimana jika menggunakan mata uang AUD/USD? Berikut gambaran yang kemungkinan bakal terjadi:

Rahasia Bilangan Bulat

AUD/USD telah menjadi mata uang stabil dalam up-trend. Hal ini terlihat dalam pair sejak dari harga 1.0150 pada 9 minggu lalu. Pair mata uang ini telah dua kali terpantul dari level psikologis di harga 1.0600. Jika AUD/USD mampu membuat pergerakan sampai kembali ke harga 1.0600 maka dapat dipastikan bahwa pergerakan akan berlanjut sampai ke titik 1.0750.

Untuk Stop Loss pertama dapat ditempatkan pada harga 1.0475, sehingga jika ada kejadian tak terduga, transaksi akan tetap aman. Sedangkan untuk penempatan manajemen risiko pada AUD/USD dapat menerapkan rasio 1:2, di mana target profit menuju harga 1.0600 dengan Stop Loss berada di titik 1.0475. Namun bila ingin memiliki target lebih banyak, rasio dapat ditingkatkan hingga 1:3 dengan penempatan take profit di harga 1.0750.


Sumber: Dailyfx.com

Arsip Analisa By : Parmadita
111920
Penulis

Parmadita mengenal forex mulai tahun 2010. Sejak saat itu, menggali beragam pengetahuan dan pengalaman terkait forex dari berbagai sumber, baik tentang indikator teknikal biasa, psikologi trading, maupun Expert Advisor.