K
Kristin
14 Agu 2017
pak, saya ingin bertanya mengenai deposit forex melalui wire transfer. |
M
Martin 20 Agu 2017
@ Kristin: Kalau dengan Neteller bisa lebih murah dan lebih cepat, sekitar 1% dari jumlah yang dikirim, maksimal sebesar USD 10 untuk sekali transaksi berapapun jumlah dana yang dikirim. Faktor keamanan adalah pertimbangan utama untuk mengirim dan menerima via wire transfer. Untuk pengiriman dikenai biaya USD 25 disamping biaya administrasi, dan untuk penarikan (terima uang dari luar negeri) dikenai biaya sekitar USD 20 yang adalah biaya korespondensi, disamping biaya administrasi yang USD 5. Ulasan lebih lanjut tentang deposit broker bisa dilihat di: Menimbang Sistem Deposit dan Penarikan Broker Forex. |
K
Kurniawan 21 Sep 2019
@Martin Master saya pemula, ingin tau proses deposit dengan wiretransfer di BCA. Apakah wajib punya tabungan dollar BCA? apakah dengan jadi nasabah BCA rupiah bisa melakukan wiretransfer? apakah boleh bukan nasabah di BCA melakukan wiretransfer? mohon petunjuknya master, info ini juga buat teman-teman yg mau deposit wiretransfer di BCA. Thanks |
M
Martin 07 Okt 2019
@ Kurniawan: |
V
Vita 29 Okt 2019
apakah jika sudah menerima bukti international wire transfer receipt bisa di batalkan oleh pengirim. mohon informasinya
|
M
Martin 31 Okt 2019
@ Vita: Setahu kami, peraturan di bank manapun, setelah menerima bukti transfer (receipt) biasanya tidak bisa dibatalkan atau ditarik kembali karena sudah masuk proses untuk dikirim. |
I
Indra 07 Apr 2020
Tutorial pencairan dari wire ke BCA dong
Trs kena biaya berapa? Mau test withdraw 20$ |
B
Bambang Saputro 14 Jan 2021
@Martin Setelah saya baca-baca saran master-master, saya tertarik bergabung dengan ic market broker asal australia. tapi saya binggung cara depositnya, rencananya pakai wire transfer BCA. Kalau boleh kepo master, master paling besar WD berapa USD? Apakah ada batasannya master jumlah transferan dari luar negeri, repot juga kalau berurusan dengan petugas pajak hehehe.. makan direstoran kena pajak, beli barang kena pajak, beli tanah rumah kena pajak, kayaknya pajaknya double kalau pajak penghasilan juga diberikan hehehe.. kalau boleh saran master, dibuat artikel tutorial wire transfer, dibuat contoh isiannya, saya agak binggung juga banyak istilah-istilah di pengisian wire transfer yg hanya orang bank yg paham. |
H
Hiro 17 Jan 2021
@Martin, mekanismenya seperti apa ya master? Saya mempunyai rekening di BCA (rupiah), misal saya ingin melakukan wire transfer sejumlah $1000, apakah saya harus membawa uang kontan sejumlah itu ataukah uang saya yg di rekening BCA akan terpotong sejumlah uang yg ingin saya transfer tsb?
Selama ini saya melakukan depo/wd di IC Markets menggunakan paypal, tapi karena potongan rate nya yg lumayan (sekitar 3% kalau tidak salah), saya mulai berpikir ingin mencoba depo/wd dengan metode lain. Dan yg paling memungkinkan bagi saya adalah dengan wire transfer. |
M
Martin 19 Jan 2021
@ Indra:
|
Kategori Deposit Withdrawal
Pertanyaan | Penanya | Balasan | Dilihat | Aktivitas |
WD Berhasil, Dana Belum Masuk Akun? | Dian | 21 | 11983 | 09 Sep 2016 |
Deposit Binomo Belum Masuk? | Tio Alen Septian | 17 | 2047 | 12 Mar 2020 |
Bagaimana Perlakuan Pajak Indonesia Pada WD Ke Bank Lokal? | Musliaty Mmahmud | 15 | 11710 | 07 Mei 2016 |
tentang deposit di expertoption? | Aldy Yusni | 15 | 5207 | 21 Jan 2018 |
Deposit Olymptrade Belum Masuk? | Edu Sahmada | 14 | 2376 | 14 Okt 2019 |
Deposit olymptrade? | Donny | 13 | 3849 | 10 Sep 2019 |