Menu

Analisa XAU/USD: Jumat, 9 Maret 2018

Rachmat

Emas bergerak rendah karena pasar melakukan reposisi jelang data NFP. Berikut proyeksi XAU/USD sebelum rilis data tersebut.

Info Pasar

Investor kini tengah berhati-hati terhadap klarifikasi usulan bea impor dari Gedung Putih AS. Pasar khawatir bahwa tarif yang diusulkan dapat memicu inflasi dan memprovokasi pembalasan dari mitra dagang AS. Emas diperkirakan akan tetap volatil dalam kisaran perdagangan yang lebih luas, karena pasar mulai melakukan reposisi untuk laporan pekerjaan bulanan (NFP) yang dipantau malam ini. Estimasi sementara memperkirakan peningkatan dari 200K menjadi 204K.

Analisa Teknikal

 

 

Trading Plan

Peluang: Buy di 1319.20.
Take Profit: 1325.50.
Stop Loss: 1316.23.

Update 9 Maret 2018 ( Awal Sesi Amerika )

Harga menguat terbatas, order ditutup di harga 1319.75 analisa sudah tidak valid.






KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE