Menu

Emas Melemah, Minat Risiko Pasar Meningkat

Rachmat

Emas belum mampu bangkit setelah tertekan oleh rilis data penjualan ritel AS yang kemarin memudarkan proyeksi Fed Rate Cut agresif. Berikut analisa selengkapnya untuk XAU/USD.

Info Pasar

Harga emas diperdagangkan turun pasca data penjualan ritel AS yang kuat. Di saat yang sama, melemahnya ekspektasi penurunan suku bunga The Fed dan ketidakpastian atas perdagangan antara AS dan China, meningkatkan minat risiko pasar. Hal ini pun membuat para investor tak lagi berpihak pada aset safe haven seperti emas.

 

Teknikal Emas

Berikut analisa teknikal XAU/USD dengan pola range pada time frame H1.

XAU/USD diperkirakan bergerak di area 1391.98-1417.16. Rencana trading akan menempatkan Pending Order pada:

 

Perhatian:






KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE