Menu

Rencana Trading GBP/USD: Rabu, 19 Juni 2019

Rachmat

GBP/USD cenderung menguat setelah rilis inflasi yang cukup positif, dan menjelang pengumuman kebijakan The Fed juga BoE. Berikut analisa GBP/USD selengkapnya.

Info Pasar

Poundsterling ditunjang sentimen bullish setelah rilis data inflasi Inggris sore tadi menunjukkan optimisme pertumbuhan harga konsumen yang sesuai target, yakni di kisaran 2.0%. Dengan proyeksi kebijakan The Fed yang diperkirakan bernada dovish di sisa tahun ini, kabar tersebut merupakan pendukung penting bagi GBP untuk menguat, karena bisa menunjang penyesuaian kebijakan Bank of England (BoE).

 

Analisa Teknikal GBP/USD

Sampai memasuki sesi Amerika Serikat hari ini, GBP/USD menguat sebesar 0.34%. Dalam jangka pendek, pair ini diperkirakan bergerak di area 1.2522-1.2642. Rencana trading akan menempatkan Pending Order pada:

 

Perhatian:

Broker yang saya gunakan bisa jadi berbeda dengan yang Anda gunakan. Perbedaan spread, harga tertinggi dan terendah, bisa mempercepat tereksekusi atau tidaknya analisa ini.






KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE