Menu

Rencana Trading GBP/USD: Selasa, 20 November 2018

Rachmat

Fokus pasar tetap pada Brexit, terutama dengan PM Theresa May yang terus mendapat tantangan dari anggota parlemen. Berikut analisa untuk GBP/USD.

Info Pasar

Fokus pasar tetap pada berita Brexit dan isu apapun tentang masa depan PM Theresa May yang mulai mendapat tantangan dari anggota parlemen. Padahal, PM Theresa May diharapkan melakukan perjalanan ke Brussels hari ini, untuk membahas kelanjutan Proses Brexit.

Di sisi lain, pasar juga akan mengawasi setiap perubahan dalam kebijakan Bank of England (BoE) yang disampaikan Carney dan beberapa pejabat lainnya. Untuk hari ini, Carney dan rekan-rekannya akan menyampaikan laporan inflasi Inggris di hadapan Komite Keuangan Parlemen.

 

Analisa GBP/USD


Pergerakan GBP/USD diperkirakan berada di area 1.2772-1.2933. Kisaran tersebut akan dijadikan level Resistance dan Support, serta batas untuk target profit.

 

Perhatian:

  1. Untuk mengunci keuntungan, saat harga menuju Target Profit, Stop Loss bisa di geser di atas Buy atau di bawah Sell.
  2. Broker yang saya gunakan bisa jadi berbeda dengan yang Anda gunakan. Perbedaan spread, harga tertinggi dan terendah, bisa mempercepat tereksekusi atau tidaknya analisa ini.






KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE