Menu

Rencana Trading XAU/USD: Senin, 28 Januari 2019

Rachmat

Shutdown pemerintahan AS berakhir, tapi Dolar masih tertekan aksi jual. Berikut analisa untuk XAU/USD.

Info Pasar

Emas menguat di luar batas psikolos $1300 akhir pekan lalu (25/Januari). Sementara itu, sekalipun ada kesepakatan untuk mengakhiri Government Shutdown Amerika Serikat, ekspektasi The Fed yang dovish memicu aksi jual Dolar AS.

Laporan berita pada hari Jumat mengindikasikan bahwa The Fed sedang mempertimbangkan untuk menghentikan penyusutan neracanya lebih awal dari yang diantisipasi, dan memicu ekspektasi pasar bahwa The Fed akan memberi sinyal jeda dalam siklus pengetatan pada rapat FOMC pekan ini.


Analisa Teknikal

Berikut analisa teknikal XAU/USD dengan pola range pada time frame H1.

Rencana trading kali ini akan menempatkan Pending Order pada:

 

Perhatian:






KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE