Menu

Setelah Merosot, GBP/USD Incar Area 1.22

Rachmat

Poundsterling terperosok menyusul data ketenagakerjaan Inggris yang cenderung negatif. Bagaimana outlook selanjutnya? Berikut analisa untuk GBP/USD.

Info Pasar

Poundsterling anjlok cukup dalam setelah Inggris merilis data ketenagakerjaan pada Selasa kemarin (21/April). Tingkat pengangguran naik menjadi 4.0%, sementara upah pekerja plus bonus turun lebih buruk dari ekspektasi (2.8 persen versus 3.0 persen ).

Meskipun demikian, jumlah klaim pengangguran bertambah lebih sedikit dari estimasi. Dari jumlah 5.9k di bulan Februari, klaim pengangguran Inggris hanya bertambah 12.1k pada bulan Maret, mengungguli ekspektasi penambahan hingga lebih dari 170k klaim. Rabu ini, Inggris akan menerbitkan angka inflasi yang turun dari 1.7 persen menjadi 1.5 persen sebelumnya.

 

Analisa Teknikal GBP/USD

Range GBP/USD dalam jangka pendek diperkirakan berada di area 1.2205-1.2380. Rencana trading akan menempatkan Pending Order pada:

 

Perhatian:


Sutrisno

Tolong Bang beritakan sell atau buy. Misal sell gbpusd pada posisi ... gitu. Karena kami masih awam, bln faham bahasa dalam forex. Trims.

Seputarforex

Halo, Pak Sutrisno. Anda bisa mengikuti analisa-analisa dari para penulis kami di halaman Analisa Terbaru. Terima kasih





KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE