Menu

EMA Plus MACD System

Rachmat

Buy jika candle diatas EMA 50 dan MACD menunjukan naik, sell Jika candle dibawah EMA 50 dan MACD menunjukan Turun. Sedangkan target take profit atau exit adalah 50 pips Exit/Take Profit: 1 -50 Pips

Untuk sajian kali ini kita namakan "EMA plus MACD System" disesuaikan dengan Nama Indikator yang digunakan.

Mari kita simak:

  1. Pair: All
  2. Time Frame: H1 ( silahkan coba juga di TF lain )
  3. Indicator: EMA 50 - Close dan MACD 12,26,9 – Close

Silahkan perhatikan gambar ini


Aturan Trading

BUY: Jika Harga / Candle diatas EMA 50 dan MACD menunjukan naik
SELL: Jika Harga / Candle dibawah EMA 50 dan MACD menunjukan Turun
Exit/Take Profit: 50 Pips



Klik di sini untuk tahu cara belajar dan menguasai trading dengan mudah.
Hendro Santoso

Bagaimana bila pada time frame H1 MACD menunjukkan Uptrend, sedangkan pada time frame H4 menunjukkan Downtrend, manakah yang paling ideal untuk di ikuti arah trendnya?
Terimakasih

Bhakti Surya Lesmana

saya lebih cenderung mengikuti TF H4

Wawan

Di mt5 tidak ada indikator ema? Saya gunakan ma 50. Tapi sinyal sering telat dan kadang di macd sudah ada pembalikan harga di ma belum ada, gimana cara mengatasi nya?

Hari Santoso

Di MT5 ada ema pak





KONTAK KAMI PASANG IKLAN BROKER BELAJAR ANALISA ARTIKEL TERM OF USE